Monday, April 17, 2017

MANAJEMEN USER AS ADMIN

Manajemen User adalah mengelola pengguna untuk mengakses/me-remote Login MikroTik, dan pengelolaan disini adalah untuk alasan keamanan, sekarang kita akan membuat User “admin” hanya bisa diakses oleh IP tertentu , sedangkan IP lain tidak dapat mengakses User “admin”. Berikut adalah cara-caranya : 


1.Open WinBox , apabila kalian tidak memiliki aplikasi ini , dapat didownload Disini



2.Setelah itu , login/Connect menggunakan MacAdress/IP Address.



3. Setelah login , pilih opsi System -> Users seperti pada gambar.



4. Lalu , pilih User “admin” , double klik 



5. Masukkan Allowed Address dengan IP PC/Laptop kita , agar hanya PC/Laptop kita saja yang dapat mengakses Router tersebut, kemudian Apply & OK (selalu ingat IP yang kita masukkan pada Allowed Address) 



6. Kemudian , tes login kembali menggunakan user “admin” , apakah berhasil Login atau tidak, dan jangan lupa untuk Connect menggunakan IP Address Router tersebut. (Catatan : IP Address Router harus berada dalam satu Network dengan IP Allowed Address pada User “admin”)



7. Apabila terdapat tulisan Error , maka IP PC/Laptop kita belum disamakan dengan IP Allowed Address pada user “admin”, dan kita harus samakan terlebih dahulu , yaitu Open Network and Sharing Center -> Change Adapter Settings -> Ethernet2 -> Properties -> Internet Protokol Version4 (TCP/Ipv4) , lalu masukkan IP Address ( sama dengan IP Allowed Address ) 



8. Lalu coba lagi Login menggunakan “admin” , dan Connect menggunakan IP Address , jangan lupa untuk di Refresh terlebih dahulu



9. Apabila sudah tidak terdapat Error lagi , maka dinyatakan berhasil, dan langsung bisa meremote Routerboardnya  


cobalah cara ini agar keamanan router kita terjaga :D hehe

0 comments:

Post a Comment